Nikmati Surgawi Tertinggi
Kenikmatan memandang wajah Allah yang mulia bagi penghuni surga merupakan ketetapan yang tidak ada keraguan sedikit pun. Bahkan, itu merupakan kenikmatan yang paling lezat dan ganjaran bagi penduduk surga. Dikarenakan mereka dahulu di dunia benar-benar beriman dengan perkara gaib, meskipun mereka tidak mampu menyaksikan-Nya. Lantas Allah Jalla wa ‘Ala memuliakan mereka dengan Allah tampakkan diri-Nya di kampung akhirat supaya mereka mampu melihat-Nya dengan mata kepala mereka.
Sumber: https://muslimah.or.id/11296-memandang-wajah-allah-yang-mulia.html
Copyright © 2024 muslimah.or.id
Poster Dakwah @muslimahorid
Silakan bagikan ke orang-orang yang Anda sayangi
Menggapai kebahagiaan muslimah di atas jalan salaful ummah
🌻IG/twitter /telegram: @muslimahorid
🌻Facebook : muslimah.or.id
🌻Web : www.muslimah.or.id
Yayasan Pendidikan Islam Al Atsari Yogyakarta
Follow juga akun dakwah kami
@kemuslimahan_ypia
@muslimorid
@radiomuslimjogja
@ypiaorid
@mubk_jogja
@kampus.tahfizh
#uslimahorid
0 تعليقات